Indonesia

Standard

Dari segi iklim, Indonesia mempunyai iklim: tropis karena dekat khatulistiwa. Tapi, dari situlah keindahan Indonesia. Cuacanya yang tropis didukung pantai-pantainya yang indah membuat para wisatawan baik lokal maupun interlokal datang.

Beberapa negara / orang yang pernah menjajah Indonesia:

  • Belanda: Orang Belanda pernah menjajah Indonesia, lho! Belanda menjajah Indonesia karena di sana pernah ada “krisis rempah-rempah”. Belanda dulu adalah penghasil rempah-rempah. Tapi, mutunya tidak bagus. Pertama, ditemukanlah India karena mutu rempah-rempahnya bagus. Tapi, setelah dilihat-lihat, Indonesia paling bagus mutu rempah-rempahnya. Akhirnya, dijajahlah Indonesia. Belanda membentuk VOC yang artinya Serikat Dagang Hindia. Jadi, VOC mengawasi nelayan dan petani Indonesia agar rempah-rempahnya tidak dijual ke orang lain. Belanda menjajah Indonesia selama kurang lebih 3,5 abad.
  • Portugis
  • Jepang: Orang Jepang menjajah Indonesia lebih kejam lagi! Di zaman Jepang, diperlakukan sistem budak. Budak itu disebut Romusha. Para romusha tidak diberi makan sama sekali, tidur di tempat yang kotor, hanya memakai pakaian dari karung goni atau tali rafia, diperas tenaganya untuk membangun sarana perang Jepang. Akhirnya, para romusha banyak yang meninggal.
  • Spanyol
  • Inggris, masa pemerintahannya dipimpin oleh Sir. Thomas Stamford Raffles. Orang ini jugalah yang membangun Kebun Raya Bogor. Orang ini jugalah yang menamai bunga terbesar di dunia, Rafflesia Arnoldi.

Dari perkembangan Indonesia, Indonesia termasuk negara: berkembang

Inilah bendera Indonesia:

Bendera Indonesia

Bendera Indonesia

Indonesia kaya akan:

  • Tambang
  • Gas alam
  • Rempah-rempah
  • Koral yang indah (Contohnya ada di Bunaken)
  • Ikan-ikan yang indah
  • Kayu-kayu yang bagus (Sekarang coba lihat, illegal logging dimana-mana, kalian nggak setuju kan dengan illegal logging?)

Beberapa tempat pariwisata Indonesia yang terkenal:

  • Taman Nasional Bunaken (Sulawesi)
  • Dunia Fantasi (Jakarta)
  • Pantai Losari (Sulawesi)
  • Pantai Kuta dan Sanur (Bali)
  • Mekarsari (Tempat dimana kita bisa mengenak buah-buahan. Tempat ini ada di Jawa Barat)
  • dll.

Serba-serbi Indonesia yang mencengangkan: Indonesia mempunyai lebih dari 17.000 pulau. Penduduknya lebih dari 250.000.000 jiwa. Indonesia punya pulau di dalam danau. Nama danaunya Danau Toba dan pulaunya Pulau Samosir. Ada juga dulu tahun ______ ada sepasang suami-istri yang sekarang mungkin umurnya sudah berapa ratus tahun, mereka langgeng hubungannya selama 80 tahunan! Wow, amazing!!!

Leave a comment